Selasa, 04 Mei 2010

Lirik dan kord lagu Ungu-Surgamu

Lirik dan kord lagu Ungu-Surgamu

Intro : Am Em F C Dm G C

Am Em
segala yang ada dalam hidupku
F C
kusadari semua milik-mu
Dm G C
ku hanya hamba-mu yang berlumur dosa

(*)
Am Em
tunjukkan aku jalan lurus-mu
F C
untuk menggapai surga-mu
Dm G C
terangiku dalam setiap langkah hidupku

Bridge
Dm Em
karena... Ku tahu...
F G
hanya kau... Tuhanku...

Reff
Am Em
allahu akbar
F C
allah maha besar
Dm G C
ku memuja-mu di setiap waktu

Am Em
hanyalah pada-mu
F C
tepatku berteduh
Dm G C
memohon ridho dan ampunan-mu

Kembali ke : (*)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar